Manchester United beruntung memiliki dua kiper berbakat, David De Gea dan Andres Lindegaard. Penampilan De Gea yang labil musim lalu, kini semakin menawan.
Kendati demikian, De Gea masih harus bersaing dengan kiper asal Denmark tersebut. Pernyataan ini diucapkan oleh manajer Setan Merah, Sir Alex Ferguson.
"Penampilan De Gea sangat baik, dia kiper yang luar biasa dan masih muda. Kemampuannya semakin baik seiring waktu berjalan," puji Sir Alex, seperti dilansir Daily Mail .
"Saya tidak tahu apakah dia akan bermain Minggu ini, tetapi rotasi yang kami lakukan dalam beberapa minggu terakhir berjalan cukup baik bagi tim," imbuhnya.
Manajer asal Skotlandia tersebut memperingatkan dua kipernya untuk terus bersaing demi posisi utama. "Jelas suatu saat salah satu dari mereka akan mendapatkan posisi utama jika menunjukkan performa gemilang dan kedewasaan," tutup Sir Alex.
Saturday, 6 October 2012
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Labels
- Aneh (80)
- berbagi (2)
- Boom (1)
- Edit Foto online (3)
- Exif Data (12)
- football (5)
- Foto Human Interest (1)
- Foto Jurnalistik (5)
- Foto Landscape (12)
- Foto Liputan (12)
- Foto Model (2)
- Foto Panning (2)
- Foto Portrait (1)
- Foto Siluet (2)
- Foto Still Life (1)
- Game (2)
- ilmu (10)
- Indah (25)
- Info Fotografi (20)
- Informasi (269)
- Istilah Fotografi (4)
- Kamera DSLR (7)
- kemajuan (2)
- Kit Lens (4)
- Lagu (1)
- lawan jadi kawan (1)
- Lensa Manual (2)
- Lokasi Foto (8)
- Manchester United (156)
- masakan (3)
- Misteri (47)
- Night Shoot (3)
- Nikon D3100 (6)
- Olah Digital (13)
- Olah raga (3)
- opini (6)
- organisasi (1)
- Otomotif (1)
- palestina bravo (1)
- partai gerindra (2)
- pengalaman (1)
- PENGETAHUAN (10)
- pengumuman (1)
- Photoshop (9)
- politic (9)
- PT K-LINK (1)
- pustaka (1)
- sejarah (3)
- Sepak Bola (207)
- Slow Speed (3)
- Software (1)
- Strobist (6)
- teknologi (3)
- Tips dan Trik (16)
- totalitas kita sebagai muslim (1)
- Unik (254)
No comments:
Post a Comment